Masjid Al-Hidayah yang berlokasi di Jl. Lumbu Timur 1C Blok 6
No.87, RT 003/RW.031, Bojong, Rawalumbu, Bekasi, Jawa Barat akan memiliki
Menara. Menara yang rencananya akan dibangun setinggi 15 meter tersebut
menghabiskan anggaran kurang lebih 50 juta rupiah.
Menara tersebut, rencananya akan dibuat dari besi, dengan kubah
berbahan galvalum di atasnya dengan fondasi dari bahan beton. Saat ini pembangunan menara ini
sudah 50%.
Dengan dibangunya menara Masjid Al-Hidayah ini, diharapkan bisa
memperluas syiar Islam dan menambah daya tarik Masjid bagi warga sekitar.

0 comments:
Posting Komentar